Naik Rantis Lawan Persija, Pelatih Persib Mario Gomez Nilai Kultur Sepak Bola Indonesia dan Argentina

TRIBUNNEWS.COM - Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez, menilai penggunaan kendaraan taktis (rantis) untuk kepentingan sepak bola sebagai hal yang berlebihan.

Mario Gomez sudah dua kali merasakan menaiki rantis pada dua laga tandang kontra Arema FC dan Persija Jakarta.

Dia mengaku paham penggunaan kendaraan rantis merupakan tindakan preventif karena perseteruan suporter timnya dengan suporter tim-tim rival.

Hanya saja, penggunaan rantis untuk sepak bola baru dia temukan di Indonesia. 

Eks pelatih Johor Darul Takzim itu bahkan menilai kultur sepak bola di negara asalnya, Argentina, tak ubahnya Indonesia namun tak pernah ada penggunaan rantis.

BACA SELENGKAPNYA DI SINI 

Let's block ads! (Why?)

http://www.tribunnews.com/superskor/2018/07/02/naik-rantis-lawan-persija-pelatih-persib-mario-gomez-nilai-kultur-sepak-bola-indonesia-argentina

0 Response to "Naik Rantis Lawan Persija, Pelatih Persib Mario Gomez Nilai Kultur Sepak Bola Indonesia dan Argentina"

Posting Komentar