
TRIBUNNEWS.COM - Tak terasa 2 minggu sudah Piala Dunia telah digelar.
Fase grup pun telah usai, dan para penggemar sepakbola di seluruh dunia mulai menyongsong datangnya tahapan Knock-Out di esok hari (30/6/2018)
Sebanyak 16 negara yang tersisa akan meneruskan perjuangannya di Piala Dunia pada tahapan yang akan diawali dengan laga Perancis vs Argentina.
Sementara itu, 16 negara lainnya pun harus angkat kaki dari kompetisi sepakbola 4 tahunan tersebut.
Dari 16 negara yang pulang dari Rusia, Timnas Iran bisa dibilang sebagai salah satu yang menghadirkan banyak cerita.
Tampil cukup atraktif di Piala Dunia, sayangnya Shirdelan masih belum beruntung .
Memulai kampanye dengan kemenangan atas Maroko, tim yang diasuh Carlos Queiroz ini harus pulang setelah kalah 0-1 dari Spanyol dan bermain imbang 1-1 kala hadapi Portugal.
Karena hasil inilah, Iran mau tak mau harus berlekas mengakhiri perjuangannya Piala Dunia.
Dari kisah sedih Timnas Iran ini, ada juga satu cerita di antara salah seorang pemainnya yang ikut ramai dibicarakan publik.
Kisah ini datangnya dari sosok Sardar Azmoun.
Let's block ads! (Why?)
http://www.tribunnews.com/piala-dunia-2018/2018/06/29/usai-tampil-di-piala-dunia-pemain-timnas-iran-ini-pilih-pensiun-di-usia-23-tahun
Related Posts :
Mendarat di Bandara Kertajati, Pesawat Kepresidenan Disambut Water Salute, ini Makna DibaliknyaTRIBUNNEWS.COM- Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) di Kertajati, Majalengka, resmi beroper… Read More...
Saran Bamsoet soal Polemik Daftar 200 Mubalig Versi KemenagTRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Daftar 200 nama mubaligh/mubaligah yang dirilis Kementerian Agama (Kemenag… Read More...
Final Liga Champions Real Madrid Vs Liverpool: Ronaldo Tertawa Saat Dibandingkan dengan SalahTRIBUNNEWS.COM - Sosok Cristiano Ronaldo dan Mohamed Salah terus dibanding-bandingkan jelang laga fi… Read More...
Dituntut 8 Bulan Penjara, Jennifer Dunn Menangis dan Menganggapnya MukjizatLaporan Wartawan Tribunnews.com, Bayu Indra Permana
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Jennifer Dunn menangis… Read More...
Tragis! Dua Balita Meninggal Usai Terkunci Dalam Mobil di Purwakarta, Begini KronologinyaTRIBUNNEWS.COM - Dua balita bernama Muhammad Jibal Alif (4) dan Intan Nur Aini (2,5) ditem… Read More...
0 Response to "Usai Tampil di Piala Dunia, Pemain Timnas Iran Ini Pilih Pensiun di Usia 23 Tahun!"
Posting Komentar