TRIBUNNEWS.COM - Masih tersisa sejumlah wakil Indonesia yang akan beraksi pada ajang Japan Open 2018.
Sebagian dari mereka masih terus melaju hingga kini sampai pada babak perempat final Japan Open 2018.
Berikut TribunSolo.com rangkum sejumlah pebulu tangkis dari berbagai nomor pertandingan yang bermain hari ini, Jumat (14/9/2018).
Tunggal Putra
Anthony Sinisuka Ginting menjadi satu-satunya harapan Indonesia pada nomor tunggal putra.
Pasalnya, rekan dekatnya, Jonatan Christie, yang sebelumnya meraih medali emas pada Asian Games 2018, sudah terhenti sejak babak Round 1.
Pada babak perempat final, Anthony akan bertemu pebulu tangkis Denmark, Viktor Axelsen.
http://www.tribunnews.com/sport/2018/09/14/update-16-besar-japan-open-2018-kevinmarcus-lolos-semifinal-anthony-ginting-punya-peluang
0 Response to "Update 16 Besar Japan Open 2018: Kevin/Marcus Lolos Semifinal, Anthony Ginting Punya Peluang"
Posting Komentar